Jumat, 17 Februari 2012

Menginstal MYOB V.18

MYOB Accounting adalah sebuah software akuntansi yang diperuntukkan bagi usaha kecil menengah ( UKM ) yang dibuat secara terpadu (integrated software ).
Beberapa alasan yang menjadi pertimbangan untuk mempertimbangkan software ini sebagai tool yang membantu proses pekerjaan akuntansi ada supaya menjadi lebih cepat dan tepat adlah sebagai berikut :
1. Mudah digunakan
Dengan tampilan menu dan aliran transaksi yang sederhana dan mudah di ingat,MYOB mudah dimengerti   oleh orang awam yang tidak mempunyai pengetahuan mendalam tentang komputer dan akuntansi.
2. Tingkat keamanan yang cukup valid untuk setiap pemakai ( user ).
3. Kemampuan eksplorasi semua laporan ke program excel tanpa melalui proses ekspor/impor file yang merepotkan.
4. Dapat diaplikasiakn untuk 105 jenis perusahaan yang telah direkomendasikan.
5. Menampilkan laporan keuangan komparasi ( perbandingan ) serta menampilkan analisis dalam bentuk grafik.

MENGENAL MYOB ACCOUNTING
Pengertian MYOB Accounting
Program aplikasi akuntansi yang digunakan untuk mengotomatisasikan pembukuan secara lengkap, cepat dan akurat. MYOB Limited mengeluarkan MYOB Accounting versi 15 hadir dengan sejumlah fasilitas namun tetap memiliki karakteristik yang sama, yaitu pemasukkan daftar akun, pengaturan (setup), mengelola bank, pelanggan, pemasok, produk sampai pada laporan keuangan seperti neraca, labarugi dan sebagainya.

dikutip dari : http://wartawarga.gunadarma.ac.id/2011/01/myob-adalah/

Baiklah, langsung saja bagaimana cara menginstal MYOB V. 18. Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut:
1. pertama kali, klik dua kali aplikasi MYOB V.18


setelah di klik dua kali..... maka akan muncul tampilan sebagai berikut

2. klik next untuk melanjutkan, silahkan lihat gambar di bawah ini......................... ^_^

3. kemudian dilanjutkan dengan next lagi..... klo setuju dengan persyaratannya ................. surrrrrrrrrrrrr..........

  4. lanjut mang.............................



5. next maniiiiiing..................



6. lalu................. lanjut again............. :D


7. next lg bik.............................


lalu muncul tampilan kayak gini....


8. setelah rampung........................... alias finished of installation....................
    met menggunakan MYOB V.18 ^_^

4 komentar: